Efek Pemberian Blanket Warmer Terhadap Thermoregulasi Pasien Perioperatif Transurethral Resection of The Prostate (TURP) di RSUD Tarakan Jakarta Tahun 2022

  • Doddy Firmansyah Universitas Muhammadiyah Jakarta
  • Irna Nursanti Universitas Muhammadiyah Jakarta
  • Diana Irawati Universitas Muhammadiyah Jakarta
  • Wati Jumaiyah Universitas Muhammadiyah Jakarta
Keywords: TURP, blanket warmer, stabilitas thermoregulasi

Abstract

Perioperatif pada pasien BPH yang dilakukan tindakan TURP menyebabkan terjadinya gangguan thermoregulasi hingga mengakibatkan penurunan suhu (hipotermi). Hal ini dapat terjadi karena paparan suhu lingkungan yang terlalu ekstrim dan efek obat anestesi saat intra operasi yang dapat menyebabkan vasodilatasi pembuluh darah dan saraf simpatis yang terblok sehingga mendominasi kinerja dari saraf parasimpatis. Design penelitian ini menggunakan quasi-eksperimen pretest-posttest with control group design. Sampel penelitian berjumlah 48 responden pasien perioperatif TURP. Teknik pengambilan sampel berupa accidental sampling, uji statistik yang digunakan adalah Paired t test. Hasil analisis univariat diperoleh usia terbanyak ≥50 tahun sekitar 89%, riwayat konsumsi obat-obatan 54.2%, dan mempunyai riwayat konsumsi alkohol sebanyak 29.2%. Analisis uji bivariat antara kelompok intervensi dan kelompok kontrol diperoleh nilai p value 0.001 < 0,05 yang artinya ada perbedaan yang signifikan pada kedua kelompok. Uji multivariat didapatkan p value > 0,05 artinya variable usia, riwayat konsumsi obat-obatan dan riwayat konsumsi alkohol tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap stabilitas thermoregulasi. Bahwa ada pengaruh pemberian Blanket Warmer terhadap stabilitas thermoregulasi pada pasien perioperatif TURP. Saran untuk penelitian selanjutnya bahwa blanet warmer dapat menstabilisasi thermoregulasi pada pasien perioperatif TURP di Instalasi Bedah Sentral RSUD Tarakan Jakarta.

References

1. Sumberjaya IW, Mertha IM. Mobilisasi Dini dan Penurunan Skala Nyeri pada Pasien Post Operasi TURP Benign Prostate Hyperplasia. J Gema Keperawatan. 2020;13(1):43–50.
2. Schauer IG, Rowley DR. The functional role of reactive stroma in benign prostatic hyperplasia. Differentiation. 2011;82(4–5):200–10.
3. Sampekalo G, Monoarfa RA, Salem B. Angka kejadian LUTS yang disebabkan oleh BPH di RSUP Prof. Dr. dr. RD Kandou Manado periode 2009-2013. E-Clin. 2015;3(1).
4. Haryanto H, Rihiantoro T. Disfungsi Ereksi Pada Penderitabenign Prostate Hyperplasia (BPH) Di Rumah Sakit Kota Bandar Lampung. J Ilm Keperawatan Sai Betik. 2017;12(2):286–94.
5. Riskesdas R. Riset Kesehatan Dasar. Jkt Kemenkes RI. 2013;
6. Prabowo E. Buku ajar asuhan keperawatan sistem perkemihan. 2014;
7. Black JM, Hawks JH. Keperawatan medikal bedah: manajemen klinis untuk hasil yang diharapkan. Elsevier (Singapore); 2014.
8. Suharyanto T, Madjid A. Asuhan Keperawatan Pada Klien Dengan Gangguan Sistem Perkemihan. Jakarta: CV. Trans Info Medika; 2013.
9. Hardisman J, MHID D. Gawat Darurat Medis Praktis. Yogyak Gosyen Publ. 2014;
10. Rositasari S, Dyah V. Efektifitas pemberian blanket warmer pada pasien pasca sectio caesaria yang mengalami hipotermi di RS PKU Muhammadiyah Surakarta. J Ilmu Keperawatan Indones JIKI. 2017;10(1).
11. Listiyanawati MD, Noriyanto N. Efektifitas Selimut Elektrik dalam Meningkatkan Suhu Tubuh Pasien Post Seksio Sesarea yang Mengalami Hipotermi. J Kesehat Vokasional. 2018;3(2):69–73.
12. Endang Winarni EW. Efektifitas penggunaan blanket warmer terhadap suhu pada pasien shivering post spinal anestesi replacement ekstremitas bawah. 2020;
13. Suswitha D. Efektifitas Penggunaan Electricblanketpada Pasien Yang Mengalami Hipotermi Post Operasi Di Instalasi Bedah Sentral (Ibs) Rumah Sakit Umum Daerah Palembang Bari Tahun 2018. J Ilm Kesehat. 2019;8(1):48–56.
14. Sastroasmoro S, Ismael S. Dasar – Dasar Metodologi Penelitian Klinis. Jakarta: Sagung Seto; 2015.
15. Adelia F, Monoarfa A, Wagiu A. 250 Gambaran Benigna Prostat Hiperplasia di RSUP Prof. Dr. RD Kandou Manado Periode Januari 2014 –Juli 2017. E-Clin. 2017;5(2).
16. Adha MIZ. Hubungan Usia dan Hipertensi dengan Kejadian BPH di Bangsal Bedah RSUD DR. H. Abdul Moeloek Tahun 2017. 2018;
17. Diana V, Prasetyo H. Analisis Kualitatif Pengetahuan dan Faktor yang Mempengaruhi Terjadinya Benigna Prostate Hiperplasia (BPH) di Ruang Alamanda 1 RSUD Sleman. J KEPERAWATAN AKPER YKY Yogyak. 2020;12(3):142–53.
18. Platz EA, Rimm EB, Kawachi I, Colditz GA, Stampfer MJ, Willett WC, et al. Alcohol consumption, cigarette smoking, and risk of benign prostatic hyperplasia. Am J Epidemiol. 1999;149(2):106–15.
19. Hooven K. Preprocedure warming maintains normothermia throughout the perioperative period: a quality improvement project. J Perianesth Nurs. 2011;26(1):9–14.
20. Syam EH, Pradian E, Surahman E. Efektivitas Penggunaan Prewarming dan Water Warming untuk Mengurangi Penurunan Suhu Intraoperatif pada Operasi Ortopedi Ekstremitas Bawah dengan Anestesi Spinal. J Anestesi Perioper. 2013;1(2):86–93.
21. Maulana AEF. Perbedaan efektivitas terapi cairan hangat dan selimut penghangat terhadap perubahan suhu tubuh pada pasien pasca operasi di ruang pulih instalasi bedah RSI Yatofa. PrimA J Ilm Ilmu Kesehat. 2018;4(1).
22. Sugianto FJ. Pengaruh pemberian selimut elektrik suhu 38oC selama TUR-P dengan SAB terhadap kejadian menggigil pasca bedah di RS Aisyiyah Bojonegoro. Jurnal. 2013;2.
23. Woolnough M, Allam J, Hemingway C, Cox M, Yentis S. Intra-operative fluid warming in elective caesarean section: a blinded randomised controlled trial. Int J Obstet Anesth. 2009;18(4):346–51.
24. Widiyono W, Setiyajati A. Hubungan antara usia dan lama operasi dengan hipotermi pada pasien paska anestesi spinal di instalasi bedah sentral. J Ilmu Keperawatan Med Bedah. 2020;3(1):55.
25. Yang L, Huang CY, Zhou ZB, Wen ZS, Zhang GR, Liu KX, et al. Risk factors for hypothermia in patients under general anesthesia: Is there a drawback of laminar airflow operating rooms? A prospective cohort study. Int J Surg. 2015;21:14–7.
26. Harahap AM, Kadarsah RK, Oktaliansah E. Angka kejadian hipotermia dan lama perawatan di ruang pemulihan pada pasien geriatri pascaoperasi elektif bulan oktober 2011–maret 2012 di Rumah Sakit Dr. Hasan Sadikin Bandung. J Anestesi Perioper. 2014;2(1):36–44.
27. Jayaraj A, Balachander H, Kuppusamy SK, Arusamy S, Rai Y, Siddiqui N. Comparison of meperidine, tramadol and fentanyl for post‐spinal shivering prevention during cesarean delivery: a double‐blind randomized controlled trial. J Obstet Gynaecol Res. 2019;45(11):2202–8.
28. Moeen S, Moeen A. Intrathecal dexamethasone vs. meperidine for prevention of shivering during transurethral prostatectomy: a randomized controlled trial. Acta Anaesthesiol Scand. 2017;61(7):749–57.
29. Petrone P, Marini CP, Miller I, Brathwaite CE, Howell RS, Cochrane D, et al. Factors associated with severity of accidental hypothermia: A cohort retrospective multi-institutional study. Ann Med Surg. 2020;55:81–3.
30. Lin K, Ofori E, Lin AN, Lin S, Lin T, Rasheed A, et al. Hypothermia-related acute pancreatitis. Case Rep Gastroenterol. 2018;12(2):217–23.
Published
2022-03-30

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.