Pelatihan Senam Hipertensi Pada Lansia

The Training of Hypertension Gymnastics for the Elderly

  • Neneng Elviana Universitas Bhakti Kencana Jakarta
  • Yuli Astuti Universitas Bhakti Kencana Jakarta
  • Muhammad Fandizal Universitas Bhakti Kencana Jakarta
  • Dhien Novita Sani Universitas Bhakti Kencana Jakarta
  • Uum Safari Universitas Bhakti Kencana Jakarta
  • Nova Riani Universitas Bhakti Kencana Jakarta
  • Irsan Irsan Universitas Bhakti Kencana Jakarta
Keywords: hipertensi, lansia, pelatihan, senam

Abstract

Penyakit Hipertensi pada lansia dapat mempengaruhi kualitas hidup. Penyakit ini menyebabkan berbagai komplikasi yang membutuhkan banyak biaya, oleh karena itu senam Hipertensi dapat membantu menurunkan komplikasi dari Hipertensi. Tujuan pengabdian masyarakat ini agar masyarakat khususnya para lansia mengetahui dan menerapkan cara melakukan senam Hipertensi. Mitra pengabdian masyarakat ini yaitu lansia di RT 09 yang dilakukan melalu pendidikan dan pelatihan. Setelah kegiatan diperoleh peningkatan pengetahuan peserta dari 61,7% menjadi 82,3% diakhir kegiatan. Tekanan darah turun sebanyak 10mmHg tekanan darah Sistol dan 5mmHg tekanan darah diastol setelah dilakukan senam Hipertensi. Hal ini membuktikan pentingnya penyuluhan kesehatan melalui pendidikan dan pelatihan untuk menurunkan risiko komplikasi penyakit Hipertensi. Saran untuk kegiatan selanjutnya yaitu bekerjasasama dengan mitra untuk rutin dan terjadwal mengadakan senam Hipertensi di lingkungan RT 09 RW 04 Kelurahan Pondok Ranggon, Jakarta Timur.

References

Nina Putri C N, Meriyani I. Gambaran Tekanan Darah Pada Lansia Hipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas Kademangan Kabupaten Cianjur. J Keperawatan Komprehensif. 2020;6(1):64–9.

Nurhidayati I, Aniswari AY, Sulistyowati AD, Sutaryono S. Penderita Hipertensi Dewasa Lebih Patuh daripada Lansia dalam Minum Obat Penurun Tekanan Darah. J Kesehat Masy Indones. 2018;13(2):1–5.

Fandizal M, Astuti Y, Sani DN. Implementation of foot reflexology massage to decrease blood pressure in clients with uncontrolled hypertension. J Ilm Pamenang [Internet]. 2019;2(1):17–21. Available from: https://jurnal.stikespamenang.ac.id/index.php/jip/article/view/64

WHO. Hypertension [Internet]. Newsroom. 2019 [cited 2020 Feb 22]. Available from: https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/hypertension

Zaenurrohmah DH, Rachmayanti RD. Hubungan Pengetahuan dan Riwayat Hipertensi dengan Tindakan Pengendalian Tekanan Darah pada Lansia. J Berk Epidemiol. 2017;5(2):174–84.

Agustina S, Sari SM, Savita R. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Hipertensi pada Lansia di Atas Umur 65 Tahun. J Kesehat Komunitas. 2014;2(4):180–6.

Imelda I, F FS, T PP. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Hipertensi Pada Lansia Di Puskesmas Air Dingin Lubuk Minturun. Heal Med J. 2020;2(2):68–77.

Prisilia Alva Seke, Bidjuni HJ, Lolong J. Hubungan Kejadian Stres Dengan Penyakit Hipertensi Pada Lansia Di Balai Penyantunan Lanjut Usia Senjah Cerah Kecamatan Mapanget Kota Manado. e-journal Keperawatan. 2016;4(2):1–5.

Solihin, Ningsih NS, Sholikhah S, Mangunsong TA, Giawa EE, Silalahi KL. Penurunan Tekanan darah melalui Senam pada Lansia Dengan Hipertensi. J Ilm Permas J Ilm STIKES Kendal [Internet]. 2020;10(3):327–34. Available from: http://poltekkes-denpasar.ac.id/files/JURNAL GEMA KEPERAWATAN/DESEMBER 2014/ARTIKEL I Ketut Gama dkk, 2.pdf

Sumartini NP, Zulkifli Z, Adhitya MAP. Pengaruh Senam Hipertensi Lansia Terhadap Tekanan Darah Lansia Dengan Hipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas Cakranegara Kelurahan Turida Tahun 2019. J Keperawatan Terpadu (Integrated Nurs Journal). 2019;1(2):47–55.

Neng R, Novia N, Novia N, Nova A, Rahmi A, Novita S, et al. Penyuluhan Tentang Senam Hipertensi Di Kp.Sukadanuh Rt02 Rw10 Desa Linggamukti Kecamatan Sucinaraja. J Pengabdi Masy Dalam Kesehat. 2020;2(2):26–8.

Masithoh AR. Hubungan berfikir positif dengan lansia hipertensi untuk mengikuti senam lansia di desa Tlogorejo Kecamatan Tegowanu Kabupaten Grobogan. Jikk [Internet]. 2014;5(2):49–59. Available from: http://ejr.stikesmuhkudus.ac.id/index.php/jikk/article/view/228/154

Simongan PN. Senam Anti Hipertensi [Internet]. Indonesia: Youtube; 2020. Available from: https://youtu.be/ZBKK1zi9kLs

Safitri W, Astuti HP. Pengaruh Senam Hipertensi Terhadap Penurunan Tekanan Darah Di Desa Blembem Wilayah Kerja Puskesmas Gondangrejo. J Kesehat Kusuma Husada. 2017;8(8):129–34.

Asnuddin A. Pengaruh senam ergonomik terhandap penurunan tekanan darah pada lansia yang mengalami hipertensi. J Ilm Kesehat Pencerah. 2017;6(1):65–9.

Yani RD, Wahyudi JT, Suratun S. Pengaruh Senam Hipertensi Terhadap Kualitas Tidur Pasien Dengan Hipertensi Di Rumah Sakit Muhammadiyah Palembang. Indones J Heal Sci. 2019;3(2):88–95.

Hernawan T, Rosyid FN. Pengaruh Senam Hipertensi Lansia Terhadap Penurunan Tekanan Darah Lansia Dengan Hipertensi Di Panti Wreda Darma Bhakti Kelurahan Pajang Surakarta. J Kesehat. 2017;10(1):26–31.

Anwari M, Vidyawati R, Salamah R, Refani M, Winingsih N, Yoga D, et al. Pengaruh Senam Anti Hipertensi Lansia Terhadap Penurunan Tekanan Darah Lansia Di Desa Kemuningsari Lor Kecamatan Panti Kabupaten Jember. Indones J Heal Sci. 2018;(Edisi Khusus):160–4.

Published
2021-04-30